Seputar Peradilan

UPACARA HARI SUMPAH PEMUDA

1

Dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda, pada hari ini, 29 Oktober 2018, segenap aparatur Pengadilan Agama Tasikmalaya melaksanakan upacara bendera yang dipimpin oleh pembina upacara, Wakil Ketua Pengadilan Agama Tasikmala, Hj. Sri Sulistyani Endang Setyaningsih, SH., M.Si. , dikarenakan Bunda Ketua Pengadilan Agama Tasikmalaya mengikuti upacara yang sama di Pemda Kabupaten Tasikmalaya atas undangan Bupati Kabupaten Tasikmalaya.

2

 

3

4

5

Upacara bendera tersebut berlangsung di halaman depan Kantor Pengadilan Agama Tasikmalaya, dan dalam sambutan Menteri Pemuda dan Olah Raga, Imam Nahrawi yang dibacakan oleh pembina upacara tersebut, dengan tema BANGUN PEMUDA SATUKAN INDONESIA”.

6

7

9

8

10

Dalam upacara tersebut, Pipih Parida, S.Ag. sebagai Protokol Upacara, Drs. Sukar Sigit Handoyo sebagai Pembaca UUD 1945 serta ikrar para pemuda Indonesia yang dibacakan oleh Panitera Pengadilan Agama Tasikmalaya, Dra. Hj. Enok Sofa, SH., kemudian upacara ditutup dengan pembacaan doa oleh Drs. H. Sanusi, MH., salah seorang hakim Pengadilan Agama Tasikmalaya.

 

(Red : Abd-Fik)

 


[rtbs name="tab-home"]
cctv